Pada suatu waktu, saya berbincang-bincang dengan salah satu fungsionaris partai politik di Kalimantan Selatan ini. Pembicaraan tentang survey dan pencalonan ini.
...
Beliau hanya tersenyum dan mengatakan, bahwa kandidat terkait begitu berusaha untuk dijadikan calon resmi dari partai tersebut, ia melakukan lobi yang begitu intensif. Sebuah jawaban sederhana dan tidak langsung. Setidaknya menurut saya.
...
Antara Survey dan Realitas, itulah judul tulisan lengkap saya di pakacil.net tentang survey partai politik dan proses pencalonan kandidat kepala daerah, yang previewnya ada di atas.



Tidak ada komentar:
Posting Komentar